q3G8bV1De9z34QIMqx5YtPRLIOY Physics Education Blog: Model Pembelajaran

Wednesday, March 19, 2014

Model Pembelajaran

Model pembelajaran merupakan kerangka konseptual yang digunakan sebagai pedoman dalam melakukan pembelajaran.
Model pembelajaran melukiskan prosedur yang sistematik dalam mengorganisasikan pengalaman belajar untuk mencapai tujuan belajar.

Ciri-ciri model pembelajaran :
1)   Rasional teoritis logis yang disusun oleh para pencipta atau pengembangnya
2)   Landasan pemikiran tentang apa dan bagaimana siswa belajar (tujuan pembelajaran yang akan dicapai )
3)   Tingkah laku mengajar yang diperlukan agar model tersebut dapat dilaksanakan dengan
4)   Lingkungan belajar yang diperlukan agar tujuan pembelajaran itu dapat tercapai.


Model pembelajaran memiliki lima unsur dasar yaitu:
1. Syntax
2. Social system
3. Principles of reaction
4. Support system
5. Intructional dan nurturant effect

Contoh model Pembelajaran :
1. Think pair share
2. Make match
3. Problem Based Learning
4. problem Solving
5. Inquiry
6. Student team active
7. Problem Posing
8. Grup Investigation
9. Problem Base Instruction
10. Savi
11. Kooperatif script
12. Discovery Learning
13. Kooperatif Jigsaw
14. NHT
15. CICRC
16. TA--I
17. Vak
18. Two Stay-Two Stray (TS-TS)
19. Course Review Horay
20. INSIDE – OUTSIDE – CIRCLE
21. TGT teams games reciprocal teachingdirect instructio

4 comments:

  1. no comments..
    can you tell me what are NHT, CICRC and TA--I ??
    and write it just in indonesian language, ok.. :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Ok lah...
      semester IV nnti kamu akan tau, bahwa kata-kata diatas akan berguna

      Delete
  2. yaaah, kelamaan bang..
    yuni tau semua kata" itu pasti berguna, tp ape kepanjangan" dr kata yg d singkat itu bang ??
    just tell me what is the meaning ??

    ReplyDelete
  3. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete

Terima kasih atas kesediaan memberikan komentar, jangan lupa share ya..
Orang bijak berkomentar dengan baik